Hari ini Rayon Dakwah dan Komunikasi mengadakan Rapat Kerja di desa Jerukwangi kecamatan Bangsri kab. Jepara. Raker merupakan hal yang penting didalam suatu organisasi untuk menjadi sebuah acuan keberhasilan. karena merupakan salah satu acuan organisasi dalam melaksanakan roda keorganisasian selama satu periode. Dan semoga RAKER Kali ini membawa kemajuan dan sebuah terobosan yang baru bagi tubuh Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia.
Salam Pergerakan.
0 komentar:
Posting Komentar